Cara Perawatan Inkubator Laboratorium

oleh | Okt 4, 2022 | Laboratorium

Artikel ini saya tulis untuk anda yang mungkin sedang mencari tahu bagaimana cara perawatan inkubator laboratorium yang baik dan bernar, untuk mengetahui langkah-langkah merawat alat inkubatornya silahkan anda baca berikut ini dengan baik-baik.

Inkubator Laboratorium

Inkubator adalah alat yang dipanasi dengan aliran listrik pada suhu tertentu yang dipakai untuk memerami telur, mikrob dan menghangatkan bayi yang lahir prematur. Alat ini dilengkapi dengan tombol pengatur suhu waktu untuk memudahkan pengaturan suhu yang dikehendaki.

Sumber: Wikipedia

Cara menggunakan Inkubator

Anda juga bisa membaca artikel tentang bagaimana cara menggunakan inkubator laburatorium yang baik dan benar di artikel berikut ini “Cara menggunakan Inkubator Laboratorium“.

Nah setelah anda tahu bagaimana cara menggunakan inkubatornya selanjutnya sangat penting juga anda harus mengetahui bagaimana cara melakukan perawatan untuk alatnya, maka dari itu jika anda belum mengetahuinya anda bisa membaca caranya dibawah ini.

Langkah-langkah perawatan Inkubator Lab

Berikut ini adalah beberapa langkah-langkah untuk cara perawatan Inkubator Laboratorium yang baik dan benar, diantaranya yaitu sebagai berikut :

  • Langkah yang pertama perlu anda ketahui bahwa di dalam inkubator terdapat chamber atau wadah yang berisi air. Pastikan air tersebut bersih. Jika kotor, sebaiknya ganti dengan air yang baru.
  • Selanjutnya silahkan semprotkan desinfektan ke bagian yang mau dibersihkan seperti shelves atau rak. Sebaiknya, jika ingin membersihkan bagian dalam alat, keluarkan dulu semua bahan yang ada di dalam.
  • Jika setelah menggunakannya, jangan lupa bersihkan juga pegangan yang ada di bagian pintu alat.
  • Jangan lupa sesekali, periksa catu daya untuk memastikan alat tersebut terhubung ke aliran listrik.
  • Inkubator harus diletakkan atau disimpan ditempat yang aman dan meja yang permukaannya rata. Sebaiknya jauhkan dari sumber getaran seperti alat shaker.
  • Selalu amati kebersihan lingkungan kerja dan tempat penyimpanan alat inkubator laboratorium.

Contoh Alat inkubator

Dan berikut ini saya juga akan memberikan contoh alat inkubator yang bisa anda baca selengkapnya berikut ini.

cara perawatan inkubator laboratorium
ENVILIFE Drying Oven / Incubator (Double Function)

Fungsi dan Fitur

Berikut ini adalah beberpa fungsi dan fitur dari alat ENVILIFE Drying Oven / Incubator (Double Function) diantaranya adalah sebagai berikut :

  • Udara horizontal secara melingkar oleh saluran udara ganda, efisiensi tinggi dan Keseragaman tinggi
  • Pengontrol PID, dengan perlindungan suhu berlebih
  • Dengan sakelar ganti Oven/Inkubator, sakelar kipas; dan motor ledakan suhu tinggi, tampilan digital LED
  • Baru anti panas
  • SSR suhu LCD untuk memastikan keamanannya
  • Kipas kecepatan 4 tingkat, dapat disesuaikan untuk berbagai Perlindungan suhu berlebih
  • Pembatas suhu independen digital presisi tinggi

Beli alatnya

Nah jika anda ingin melihat informasi selengkapnya mengenai alat ENVILIFE Drying Oven / Incubator (Double Function) dan ingin membeli alatnya silahkan anda bisa mengunjungi website resminya dengan klink disini.

Nah itulah yang dapat saya sampaikan kepada anda tentang bagaimana cara perawatan inkubator laboratorium yang baik dan benar, selengkapnya jika anda mempunyai pertanyaan silahkan anda tinggal komentar ya dibawah.

Bagikan ini ke:
<a href="https://bloglab.id/author/bloglab/" target="_self">Erwin Widianto</a>

Erwin Widianto

Content Creator

Saya adalah seorang Content Creator dan SEO Spesialist yang berasal dari Jawa Barat, Indonesia yang memulai karir di bidang Digital Marketing sejak tahun 2017 hingga sekarang.

0 Komentar

Kirim Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

×