Pembakar Spiritus: Pengertian, Fungsi, dan Cara Menggunakan

oleh | Nov 26, 2022 | Laboratorium

Dalam dunia laboratorium khususnya untuk peralatannya sangat banyak sekali dan berbagai macam peralatan laboratorium, dan di pembahasan ini saya akan menyampaikan kepada anda mengenai perlatan lab yaitu yang bernama Pembakar Spiritus, apa saja fungsi dan kegunaan dari Pembakar Spiritus? Berikut adalah penjelasannya.

Pembakar Spiritus
Gambar sumber: pexels.com

Pengertian Pembakar Spiritus

Pembakar Spiritus adalah alat yang terbuat dari kaca, tutup terbuat dari plastik. Digunakan sebagai alat pembakar. Biasa digunakan untuk sterilisasi alat seperti pipet tetes, jarum ose ketika akan melakukan percobaan pembiakan, peremajaan jamur, ganggang pada batu Candi Borobudur maupun cagar budaya lainnya.

Fungsi Pembakar Spiritus

Lampu spiritus merupakan salah satu alat yang diperlukan pada setiap percobaan kimia atau praktikum lainnya. Alat ini digunakan untuk membakar zat atau memanasi larutan.

Cara menggunakan Pembakar Spiritus

Buka penutup luar pembakar spiritus dan lepaskan bagian penutup dalam dengan sumbunya. Isikan spiritus ke dalam pembakar spiritus tersebut sampai penuh dan kemudian tutup kembali dengan sumbu pembakar spiritus. Biarkan beberapa saat hingga spiritus meresap ke dalam sumbu bakar.

Perbedaan Pembakar Spiritus dengan Pembakar Bunsen

  • Pemanas atau Pembakar spiritus : Untuk membakar zat atau memanaskan larutan.
  • Pemanas atau pembakar bunsen : Untuk memanaskan larutan dan dapat pula digunakan untuk sterilisasi dalam suatu proses.

Harga Pembakar Spiritus

Lalu berapa sih harga Pembakar Spiritus? Nah bagi anda yang ingin mengetahui berapa harga alat Pembakar Spiritus tersebut anda bisa mengeceknya di toko online untuk melihat berapa pasaran harga alatnya. Atau bisa melihat dengan klik link berikut ini.

Bagikan ini ke:
<a href="https://bloglab.id/author/bloglab/" target="_self">Erwin Widianto</a>

Erwin Widianto

Content Creator

Saya adalah seorang Content Creator dan SEO Spesialist yang berasal dari Jawa Barat, Indonesia yang memulai karir di bidang Digital Marketing sejak tahun 2017 hingga sekarang.

0 Komentar

Kirim Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

×